Sebagai mobil MPV yang populer, Toyota Avanza hadir dengan menggabungkan kapasitas penumpang yang optimal dengan kenyamanan dan fitur-fitur modern. Kapasitas mesin bensin yang cukup besar, yakni 1,329 cc dan 1,496 cc, membuat Avanza dapat menghasilkan energi untuk kebutuhan perkotaan sehari-hari. Melalui transmisi otomatis yang responsif, pengendara dapat mengandalkan performa yang halus dan efisien dalam penggunaan bahan bakar. Kemudian desain interior Avanza yang fleksibel memungkinkan penumpang untuk menikmati kenyamanan dan kemudahan pengaturan kursi, sementara desain eksterior yang elegan memberikan tampilan modern yang sesuai dengan gaya hidup urban. Sistem entertainment untuk menemani perjalanan Anda bersama keluarga juga sudah tersedia. Mulai dari head unit touch screen, fitur-fitur modern, pengaturan AC yang digital, hingga fitur keselamatan yang lengkap sudah bisa Anda manfaatkan ketika mengendarainya.
Rp178.400.000
Rp168.600.000
Rp290.100.000
Rp434.651.000
Rp627.300.000
15 August 2024, Shauman Pamungkas
10 August 2024, Shauman Pamungkas
7 August 2024, Shauman Pamungkas
7 August 2024, Shauman Pamungkas
7 August 2024, Shauman Pamungkas
Memilih pembelian melalui sales Yang berpengalaman akan mempermudah proses pembelian anda
Pembelian secara kredit bisa selesai sekitar 3 sampai 4 hari
Tidak perlu repot untuk proses Pengiriman data kredit
Tidak perlu inden berlama-lama untuk pembelian unit baru
Memberikan harga terbaik dan proses yang transparan
Copyright 2024. All rights reserved by: Toyota Purwakarta